Kanit Samapta Polsek Sukalarang Laksanakan Patroli Dialogis Kerawanan Siang Kontrol Minimarket

    Kanit Samapta Polsek Sukalarang Laksanakan Patroli Dialogis Kerawanan Siang Kontrol Minimarket

    Polsek Sukalarang Polres Sukabumi Kota – Kanit Samapta Polsek Sukalarang Laksanakan Patroli Dialigis Antisipasi Kerawanan Siang Kontrol Minimarket Dan Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada Karyawan, Rabu (15/11/2023) Siang.

    Kanit Samapta IPTU Iwan Gunawan Berserta Anggota  melaksanakan patroli dialogis sambang minimarket, Kegiatan patrolinya itu bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

    Dalam kegiatan tersebut Kanit Samapta Polsek Sukalarang menyampaikan pesan Kamtibmas kepada karyawan minimarket. Dihimbau kepada karyawan minimarket untuk berhati-hati dan waspada terhadap para pelaku tindak kejahatan.

    Kapolsek Sukalarang AKP Asep Jenal Abidin, S.E. menuturkan kegiatan patroli tersebut. “Patroli kontrol Minimarket ini kami lakukan setiap hari baik siang maupun malam hari. Dengan tujuan untuk mengantisipasi segala bentuk tindak kejahatan, agar terciptanya situasi yang aman dan kondusif” terang Kapolsek

    polres sukabumi kota kota sukabumi
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Rasa Aman, Anggota Samapta Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Polisi Sahabat Anak, Polsek Gunungpuyuh...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Dittipidsiber Tangkap Pelaku Deepfake Presiden Prabowo dan Pejabat Negara Lainnya
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat
    Babinsa Koramil Kuala Kencana Bersama Petani Kerja Bakti Perbaiki Jalan Pematang Sawah

    Ikuti Kami