Urai Kemacetan, Personil Pos Pam Al - Jabbar Polsek Sukalarang Gelar Gatur Lalin Siang Hari

    Urai Kemacetan, Personil Pos Pam Al - Jabbar Polsek Sukalarang Gelar Gatur Lalin Siang Hari

    Polsek Sukalarang - Polres Sukabumi Kota, Polda Jabar Dalam rangka terciptanya situasi arus lalu lintas yang aman dan lancar di Hari Libur Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1445 H, Personil Pos Pam Al-Jabbar Polsek Sukalarang dipimpin Padal Pos pam Kanit Reskrim  Ipda Rahmat Farhan  melaksanakan Gatur lalu lintas di Jl. Sukalarang Kec. Sukalarang Kab. Sukabumi. Pada Jumat, ( 05/04/ 2024) Siang.

    Tujuan di laksanakannya Gatur Lalin di sore hari oleh anggota pos pam Polsek Sukalarang untuk mengantisipasi Laka Lantas dan mencegah kemacetan serta kerawanan kamtibmas lainnya.

    Kapolres Sukabumi Kota  AKBP Ari Setyawan Wibowo, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Sukalarang AKP Asep Jenal Abidin, S.E  mengatakan bahwa, “Gatur Lalin di hari libur Ops. Ketupat Lodaya 2024 yang di laksanakan oleh personil pos pam al-jabbar sukalarang ialah sebagai antisipasi kemacetan kendaraan serta gangguan Kamtibmas di sore hari dan demi mewujudkan Kamseltibcar Lantas di wilayah hukum Polsek Sukalarang, “Pungkas Kapolsek.

    polres sukabumi kota kota sukabumi akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Personil Polsek Sukalarang Berikan Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Warudoyong melaksanakan kegiatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
    Polisi Buka Posko Pelayanan untuk Warga Korban Kebakaran di Kemayoran
    Lanud Sultan Hasanuddin Dukung  Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat
    Babinsa Koramil Kuala Kencana Bersama Petani Kerja Bakti Perbaiki Jalan Pematang Sawah
    Babinsa Koramil Jila Jadikan Komsos Sebagai Media Jalin Keakraban Bersama Warga Binaan

    Ikuti Kami